Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus 13, 2020

Bunda Betti Sang Guru Entrepreneur

Gambar
"Selagi kita bisa berkarya, berkiprah, lakukanlah!  Kalau itu memang bagus, maka hati kecil kita tak mungkin mengingkarinya. Lakukanlah apa yang bisa dilakukan. Yang penting kegiatan itu positif dan tidak merugikan orang lain" Satu kisah lagi dari pengalaman penulis-penulis hebat yang sangat menginspirasi kami para pejuang resume di kelas online ke 5 pelatihan belajar menulis gelombang 15 bersama Om Jay dan PGRI. Seorang wanita luar biasa tangguhnya, entrepreneur sejati, memliki dedikasi yang tinggi di dunia pendidikan dan berderet prestasi yang tidak perlu diragukan lagi kehebatannya. Dialah Dra. Betti Risnalenni, MM. Biasa disapa dengan bunda Betti. Sejak kecil sudah memiliki jiwa entrepreneur meski begitu tidak mau dikatakan sebagai tukang dagang karena menganggap bahwa sebutan itu tidak sekeren sebagai guru. Kebetulan sang ibunda saat itu suka membuat kue, maka Betti kecil yang waktu itu masih tinggal di Cempaka Putih Jakarta suka sekali menitipkan atau menawarkan kue ke